Yayasan El Tartil Indonesia verify

Infaq Pendidikan Penghafal Al-Quran

Rp 4.239.006 Terkumpul dari Rp 10.000.000

28 Dermawan

328 Hari

"Mendakwahkan Al-Qur'an dalam Segala Aspeknya"

Pendidikan merupakan pilar penting dalam membangun peradaban bangsa. Indikator keberhasilan suatu bangsa, dapat dilihat dari pelayanan pendidikan yang didapatkan oleh setiap individu atau masyarakatnya.


Infak Pendidikan Penghafal Al-Qur’an adalah Sebuah program bantuan yang diperuntukan bagi santri santri penghafal Al-Qur’an. Tujuan dari program ini adalah sebagai bentuk dukungan penuh kepada santri santri penghafal Al-Qur’an dalam aktivitas pendidikannya, agar mampu meraih impiannya dan mengukir banyak prestasi.


Mari bersama membantu mereka agar bisa memiliki pendidikan yang berkualitas sesuai dengan nilai nilai Al-Qur’an dan menjadi dai - dai yang berkontribusi pada bangsa di kemudian hari.

Infaq akan anda kami peruntukan untuk memfasilitasi Program Program Pendidikan Al-Qur'an.

#PanjangUmurAmal

Pencairan Dana Rp 3,724,803

22 December 2023

Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh,

Kepada Para Donatur yang Mulia,

Dengan penuh rasa syukur, kami dari El Tartil Indonesia ingin menyampaikan ucapan terima kasih yang mendalam kepada para donatur yang telah menjadi bagian dalam kebaikan besar sehingga dapat melaksanakan kegatan di Jayamulya, Kabupaten Bekasi, pada bulan Desember 2023. Kehadiran dan dukungan Anda telah membawa keceriaan dan harapan bagi banyak orang.

Dokumentasi El Tartil Indonesia

Melalui kerjasama yang erat dengan LAZ UCare Indonesia, kami meluncurkan program beasiswa pendidikan penghafal Alquran yang bertujuan memberikan peluang pendidikan kepada mereka yang memiliki tekad kuat untuk menjadi penghafal Alquran. Dana yang terkumpul sebesar Rp 3,724,803, yang Anda sumbangkan dengan penuh keikhlasan, telah menjadi berkah luar biasa bagi kami.

Kami senang bisa berbagi kabar progres mengenai kegiatan ini:

  1. Identitas Penerima Beasiswa: Program beasiswa ini berhasil menyentuh hati 6 santri pilihan dari berbagai daerah, mulai dari Lampung, Bengkulu, Bekasi, hingga Palembang. Keenam santri ini dipilih karena komitmennya yang tinggi untuk memperdalam hafalan Alquran.
  2. Pengembangan Pendidikan: Para penerima beasiswa sedang mengalami perkembangan pesat dalam memahami dan menghafal Alquran. Mereka juga aktif mengikuti pelajaran umum, menciptakan harmoni antara pengetahuan agama dan umum.
  3. Kegiatan Keislaman: Selain pembelajaran formal, para santri juga aktif mengikuti kegiatan keislaman yang mendukung pengembangan karakter dan nilai-nilai positif.
  4. Penggunaan Dana: Kami ingin memastikan bahwa setiap donasi yang diberikan digunakan secara transparansi. Dokumentasi dan bukti penggunaan dana telah kami persiapkan dan dapat diakses oleh Anda melalui laman resmi kami atau dengan menghubungi kami secara langsung.
  5. Harapan dan Doa: Kami yakin bahwa beasiswa ini tidak hanya memberikan dampak positif bagi para penerima, tetapi juga merambah ke seluruh elemen yayasan dan masyarakat sekitar. Doa kami menyertai setiap langkah mereka dalam perjalanan penghafalan Alquran dan pendidikan mereka.

Sekali lagi, terima kasih atas kebaikan dan kepedulian para donatur. Semoga Allah SWT membalas setiap kebaikan donatur dengan berlipat ganda.

Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh..

Hartoyo Ahmad
Rp 100.336
Hamba Allah
Rp 10.572
Hamba Allah
Rp 50.281
Hamba Allah
Rp 60.151
Hamba Allah
Rp 500.582
Hamba Allah
Rp 250.251
rahmamundri@gmail.com

Rahma Mundri Yanthy

Berhasil mengajak 1 orang untuk berdonasi
Rp 10.009
dikalimalang@gmail.com

Resa Rosyida Sari

Berhasil mengajak 1 orang untuk berdonasi
Rp 200.414
rais.smaiticmgugel@gmail.com

Khairil Rais

Berhasil mengajak 1 orang untuk berdonasi
Rp 500.363
harris77assy@gmail.com

Hatris

Berhasil mengajak 3 orang untuk berdonasi
Rp 701.491
ranializa266@gmail.com

Khairani Aliza

Berhasil mengajak 1 orang untuk berdonasi
Rp 250.333
novijaysaid1985@gmail.com

Novi Fijayanti

Berhasil mengajak 2 orang untuk berdonasi
Rp 750.251
mou.albatati@gmail.com

Muhammad Albatati

Berhasil mengajak 1 orang untuk berdonasi
Rp 50.281